Header Ads Widget

Responsive Advertisement

Ticker

RENCANA BISNIS TOKO OLAHRAGA



I. PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Olah raga merupakan kegiatan yang pasti dilakuan setiap orang apa bila menginginkan gaya hidup sehat, terutama bagi masyarakat di Indonesia. Membaca dengan kondisi masyarakat di Indonesia terutama di provinsi Lampung. Olah raga yang banyak di lakukan dan di gemari kalangan orang di daerah Lampung adalah yang berhubungan dengan permainan bola besar seperti: Sepak Bola, Futsal, Bola Basket, dan Bola Voli. Ditambah dengan kondisi sekarang sudah banyak sekali kegiatan-kegiatan atau event-event kejuaraan cabang-cabang olah raga tersebut di tingak pelajar, mahasiswa mau pun umum dan makin menjamur nya lapangan-lapangan olah raga tersebut di provinsi Lampung.
Membaca peluang usaha di bidang olah raga bola besar tersebut, saya pada  awal tahun 2011 mulai untuk melakukan kegiatan wirausaha dan pada awal menjalankan usaha tersebut hanya  terfokus untuk menjual peralatan/aksesoris olah raga Bola Basket seperti: baju basket, celan basket dan bola basket. Pada awal saya memasarkan produk peralatan dan perlengkapan bola basket karena saya sangat hobi dngan olah raga bola basket dan di tamabh saya juga melatih tim bola basket tingkat SMP dan SMA di Bandar Lampung. Usaha saya ini diberi nama Distro Sport  “ SATRIA SHOP” . usaha tersebut bermodal awal yang berasal dari dana beasiswa saya pada tahun 2011. Dalam melakukan penjualan saya bekerja sama dengan teman saya yang lebih awal melaksanakan wirausaha ini di daerah palembang, dan pada awal kegiatan wirausaha, pemasaran yang saya lakukan melalui media Online seperti jejarinng sosial (Facebook&twitter) dan saya juga melakukan pemasaran secara langsung pada saat terdapat event bola basket dengan membuka bazar dalam event tersebut.
Berdasarkan analisis SWOT yang telah saya lakukan usaha yang saya laukan ini sangat menjanjikan untuk di kembangkan dan saya juga sudah memiliki segmen pasar tersendiri yang tidak hanya menjangkau masyarakat di Lampung akan tetapi se-indonesia, karena media Online yang saya miliki dapat menjangkau dan memberi informasi kepada orang-orang Se-Indonesia.
Akan tetap ada beberapa kendala di sini yang menghambat perkembangan usaha saya tersebut yaitu dari faktor permodalan dan tempat usaha, karena selama ini saya melakukan usaha menggunakan dana yang sedikit dan media pemasaran nya hanya melalui Online marketing dan bazar.
Dari sini saya bermaksud untuk dapat mengembangkan usaha saya tersebut dengan cara  membuka tempat usaha yang menetap pada suatu tempat yang strategis guna memberikan kemudahan bagi orang-orang di Lampung untuk melihat produk yang saya pasarkan dan kedepannya barang yang saya jual tidak hanya sebatas pada perlengkapan olah raga bola basket akan tetap saya dapat menjual produk-produk olah raga bola besar yang lain seperti sepak bola, bola voli dan futsal.

B. Tujuan
Ada pun tujuan saya ingin mengembangkan Distro Sport “SATRIA SHOP” melalui Program Mahasiswa Wirausaha (PMW) adalah :
1.      memperoleh bantuan dana dan bimbingan terhadap usaha yang sedang saya jalani saat ini.
2.      Untuk memperoleh penghasilan yang dapat saya gunakan untuk menunjang kebutuhan hidup sehari-hari
3.      mengembangkan usaha yang sudah saya laksanakan menjadi lebih baik.
4.      Mendirikan usaha yang mentap pada suatu tempat yang strategis untuk melakukan usaha saya tersebut dan dapat lebih mendekatkan usaha saya kepada konsumen di daerah Lampung.
5.      Ingin menerapkan ilmu yang saya dapatkan dari kegiatan perkuliahan di kampus dan pelatihan-pelatihan yang sudah saya ikuti.
6.      Membuka lapangan pekerjaan bagi orang lain.

C. Luaran/Output Yang Di Harapkan
Luaran yang saya harapkan apabila usaha saya ini mendapatkan tambahan modal dari Program Mahasiswa Wirausaha (PMW) :
1.      Saya dapat mengembangkan usaha yang telah saya jalankan ini ke arah yang lebih baik
2.      Saya dapat memenuhi kebutuhan yang cukup tinggi dari masyarakat terhadap kebutuhan dan peralatan olah raga bola besar.
3.      Saya dapat meyakinkan usaha saya kepada konsumen karena kedepan nya karena sudah memiliki tempat usaha.\
4.      Memberikan pemasukan yang cukup besar bagi pendapatan pribadi saya.
5.      Saya dapat mempekerjakan orang lain untuk sama-sama membantu mengelola usaha distro sport “Satria Shop”







II. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA.

A. Gambaran Umum Usaha
Dalam olah raga Bola Besar seperti Sepak Bola, Futsal, Bola Basket, dan bola voli pasti menggunakan peralatan dan perlengkapan untuk menunjang kegiatan olah raga tersebut serperti kostum olah raga baik baju/celana, bola, sepatu , dan aksesoris lain nya yang dapat menunjang kegiatan olah raga tersebut.
Untuk sekarang usaha yang sudah saya jalankan adalah melalui media on line marketing seperti facebook dan twitter dan dari transaksi penjualan saat ini melalui jasa pengiriman barang menggunakan jasa perusahaan ekspedisi JNE atau TIKI dan  transkasi bisa saya lakukan dengan cara bertemu langsung dengan konsumen yang ingin membeli produk saya di tempat yang sudah di tentukan bersama.
Kedepannya saya ingin mengembangkan usaha distro sport “Satria Shop”dengan memiliki outlet yang menetap pada suatu tempat yang strategis guna mendekatkan hubungan saya terhadap konsumen dan tempat lokasi penjualan produk distro sport “Satria Shop” berada di ruko sekitaran kampus UNILA .




Gambaran umum usaha distro sport “Satria Shop” yang telah saya lakukan di dalam bidang penjualan dan pendapatan peralatan dan perlengkapan bola basket selama januari-september 2011 :


Cashflow distro sport “Satria Shop”

tanggal
kas
pembelian
penjualan
saldo
keterangan
01-januari
1.000.000
1.000.000
1.500.000
500.000

01-febuari
1.500.000
1.500.000
2.200.000
700.000

01 –maret
2.200.000
2.200.000
2.000 000
(200.000)
Omset penjualan menurun
01-april
2.000 000
2.000 000
2.500.000
500.000

01-mei
2.500.000
2.500.000
3.000.000
500.000

01-Juni
3.000.000
3.000.000
4.000.000
1.000.000

01-juli
4.000.000
4.000.000
5.000.000
1.000.000

01-agustus
5.000.000
4.000.000
3.800.000
(200.000 )
Penurunan omset pada saat bulan ramadhan
01-september
4.800.000
4.800.000
4.700.000
(100.000)
Omset penjualan menurun
 total
26.000.000
25.000.000
28.700.000



Jadi omset keuntungan yang saya peroleh dari bulan januari-september 2011 adalah :
            Nilai penjualan – nilan pembelian = laba penjualan
            Rp. 28.700.000 – Rp. 25.000.000 = Rp. 3.700.000

B.  RENCANA PASAR


B.1.  Strategi Produk


Pemasaran bagi usaha distro sport satria shop tidak hanya sekedar kegiatan penjualan, juga bukan kegiatan khusus [specialized activity]. Pemasaran merupakan seluruh kegiatan organisasi dilihat dari sudut pandang pelanggannya. Pelanggan merupakan fondasi bagi organisasi untuk mempertahankan dan mengembangkan eksistensinya dan sudah selayaknya jika organisasi bisnis menetapkan kepuasan pelanggan sebagai tujuan organisasi [Drucker, 1954]. Pemasaran merupakan cara menjalankan organisasi dengan meletakkan kepetingan dan kepuasan pelanggan sebagai tujuan organisasi [Levitt, 1960].
Dengan adanya pesaing lain, maka strategi Distro Sport  “ SATRIA SHOPakan melakukan Manajemen Hubungan Pelanggan [Costumer Relation Manajemen / CRM] diantaranya dengan memprioritaskan pelayanan prima dan kepuasaan pelanggan dalam mewujudkan loyalitas pelanggan.

B.2.  Strategi Saluran Distribusi


Strategi distribusi di sini saya akan menempatkan agen-agen yang dapat menampung pesanan kepada saya Di kota-kota yang berada di lampung seperti :
1. metro
2. pringsewu
3. lampung tengah (bandar jaya)
4. lampung timur (sukadana)
5.tanggamus

Notched Right Arrow: Konsumen bisa membeli dan menerima barang dari Distro Sport  “ SATRIA SHOP” melalui reseller di berbagai kota terxebutNotched Right Arrow: Distributor atau reseller di berbagai daerah memasarkan produk-produk yang di jual di Distro Sport  “ SATRIA SHOP”Gambaran Aliran Saluran Distribusi        
Notched Right Arrow: Distro Sport   “ SATRIA SHOP” 





            Dalam strategi distribusi saya memberikan sampel produk dan daftar catalog gambar produk yang saya jual di Distro Sport  “ SATRIA SHOP”.  pada distributor-distributor di daerah tersebut. Selanjutnya bila terdapat pesanan atau order di daerah-daerah distribusi tersebut dapat langsung hubungi saya via handphone atau langsung dapat mengirim pesanan via email.
.
B.3.  Strategi Promosi dan Iklan
Untuk mempromosikan dan mempublikasi usaha  Distro Sport  “ SATRIA SHOP”, di sini saya menggunakan media media cetak, yaitu dengan memuat iklan di surat kabar harian, serta melalaui media liflet dan pamlet yang di sebar luaskan pada lokasi sekolahan, kampus, lapangan (sepak bola, bola basket, futsal dan voli) yang ada di Lampung.

B.4.  Strategi  Harga


Strategi harga di sini yang akan saya lakukan dengan cara membuat kartu member bagi konsumen saya dan pemberian kartu member di sini apabila seorang konsumen telah 5x membeli produk saya dalam jangka 2 bulan. Dan apabila konsumen menggunakan kartu member tersebut di outlet saya akan di berikan potongan harga sebesar 10% dari setiap transaksi yang di lakukan di outlet Distro Sport  “ SATRIA SHOP”cdan sa akan memberikan potongya juga akan memberikan potongan harga sebesar Rp. 50.000,- kepada konsumen bila berbelanja secara langsung di Distro Sport  “ SATRIA SHOP  dengan nilai pembelanjaan > Rp 1.000.000,-.

C. Deskripsi Produk/jasa
Barang yang akan saya jual di sini berupa peralatan dan perlengkapan olah raga bola besar, berikut rinciannya :
1. Bola Basket
no
nama bararang
nilai beli
nilai jual
1
baju basket 1 stel (baju&celana)
90.000
135.000
2
baju basket
60.000
100.000
3
celana basket kw super
30.000
450.000
4
celana basket kw lokal
25.000
40.000
5
tas ransel bag basket
100.000
150.000
6
tas sepatu basket
50.000
65.000
7
jersey basket 1 tim (12 stel)
1.000.000
1.300.000
8
kaos kaki basket
15.000
25.000
9
sepatu basket KW super
350.000
450.000
10
sepatu basket KW lokal
250.000
400.000
11
papan intruksi pelatih basket
130.000
180.000
12
kaos basket
50.000
750.000

Sepak bola
no
nama barang
nilai beli
nilai jual
1
baju sepak bola 1 stel (baju&celana) KW tahiland
200000
300000
2
baju sepak bola 1 stel (baju&celana) KW Indonesia
100000
180000
3
baju sepak bola KW tahiland
100000
200000
4
baju sepak bola Kw Indonesia
75000
120000
5
celana sepak bola KW tahiland
60000
120000
6
celana sepak bola KW indonesia
50000
75000
7
kaos kaki
10000
15000
8
rompi latihan 1 lusin
200000
300000
9
sarung tangan kiper
100000
150000
10
sepatu sepak bola KW super
200000
300000
11
sepatu sepak bola KW lokal
100000
150000
12
jaket sepak bola
100000
150000
13
kaos sepak bola
50000
75000
14
bola
100000
150000

Futsal
no
nama barang
nilai beli
nilai jual
1
sepatu futsal
100.000
150.000
2
baju 1 tim (12 stel)
1.000.000
1.300.000
3
seragam 1 stel (baju&celana)
100.000
150.000
4
kaos kaki
10.000
15.000
5
rompi 1 lusin
200.000
300.000
6
baju futsal
100.000
150.000
7
celana futsal
50.000
75.000

Bola voli
no
nama barang
nilai beli
nilai jual
1
baju voli 1 stel
100.000
150.000
2
baju voli
60.000
90.000
3
celana voli
50.000
75.000
4
sepatu voli
200.00-350.000
300.000-450.000
5
kaos kaki voli
15.000
25.000
 
*Gambar-gambar produk yang akan di jual terlampir

D. analisis Keuangan

 

Asumsi Analisis penyusutan peralatan toko


no
Bahan habis pakai
Jumlah
Harga/unit (Rp)
Masa pakai (tahun)
Total (rp)/tahun
1
Gantungan baju
50
1.000
5
       200
2
Rak baju
2
500.000
5
100.000
3
Komputer
1
200.0000
5
400.000
4
Mesin penghitung uang
1
1.000.000
5
200.000
Total
700.200

 

Total biaya penyusutan alat produksi selama satu bulan       
 = 700.200/tahun
            12
 = Rp. 58.350/bulan     

Produk jual-beli

1. Bola Basket
No
Nama Barang
Nilai Beli
Nilai Jual
1
baju basket 1 stel (baju&celana)
90.000
135.000
2
baju basket
60.000
100.000
3
celana basket kw super
30.000
450.000
4
celana basket kw lokal
25.000
40.000
5
tas ransel bag basket
100.000
150.000
6
tas sepatu basket
50.000
65.000
7
jersey basket 1 tim (12 stel)
1.000.000
1.300.000
8
kaos kaki basket
15.000
25.000
9
sepatu basket KW super
350.000
450.000
10
sepatu basket KW lokal
250.000
400.000
11
papan intruksi pelatih basket
130.000
180.000
12
kaos basket
50.000
750.000

Sepak bola
no
nama barang
nilai beli
nilai jual
1
baju sepak bola 1 stel (baju&celana) KW tahiland
200.000
300.000
2
baju sepak bola 1 stel (baju&celana) KW Indonesia
100.000
180.000
3
baju sepak bola KW tahiland
100.000
200.000
4
baju sepak bola Kw Indonesia
75.000
120.000
5
celana sepak bola KW tahiland
60.000
120.000
6
celana sepak bola KW indonesia
50.000
75.000
7
kaos kaki
10.000
15.000
8
rompi latihan 1 lusin
200.000
300.000
9
sarung tangan kiper
100000
150.000
10
sepatu sepak bola KW super
200.000
300.000
11
sepatu sepak bola KW lokal
100.000
150.000
12
jaket sepak bola
100.000
150.000
13
kaos sepak bola
50.000
75.000
14
bola
100.000
150.000

Futsal
no
nama barang
nilai beli
nilai jual
1
sepatu futsal
100.000
150.000
2
baju 1 tim (12 stel)
1.000.000
1.300.000
3
seragam 1 stel (baju&celana)
100.000
150.000
4
kaos kaki
10.000
15.000
5
rompi 1 lusin
200.000
300.000
6
baju futsal
100.000
150.000
7
celana futsal
50.000
75.000
Bola voli
no
nama barang
nilai beli
nilai jual
1
baju voli 1 stel
100.000
150.000
2
baju voli
60.000
90.000
3
celana voli
50.000
75.000
4
sepatu voli
20000-350000
300000-450000
5
kaos kaki voli
15.000
25.000


Asumsi Laba Kotor

Produk
Perkiraan Jumlah yamg Terjual

Per hari
Per minggu
Per bulan
Total Keuntungan
1. bola basket
3
21
84
2.520.000
2. sepak bola
3
21
84
2.520000
3. futsal
3
21
84
2.520.000
4. bola voli
3
21
84
2.520.000
Total
10.080.000




Biaya Bahan Pembantu per Bulan :                                                                                                     
No
Bahan Pembantu
Besaran
Harga/Unit
(Rp)
Volume
Jumlah
(Rp)
2
Kantong plastik
1
100
1000
100.000
3
Biaya pulsa
1
50.000
1
50.000

Total



150.000

Biaya Operasional selama 1 bulan :
No
Biaya Operasional
Besaran
Harga/Unit
(Rp)
Volume
Jumlah
(Rp)
1.
Transportasi
4x
5.000
32x
25.000
2.
Biaya Promosi:




a. Pamflet
1lbr
500
100lbr
50.000
b. Brosur
1lbr
700
100lbr
70.000
c. Spanduk
1buah
75.000
2buah
150.000
3.
Beban Listrik
1bulan
70.000
1bulan
70.000
4
Beban pemakaian internet
1bulan
100.000
1bulan
100.000
5
Beban Sewa Outlet
1bulan
300.000
1bulan
300.000
Total
765.000

Biaya Gaji dan Upah
No
Jabatan
Jumlah Tenaga Kerja
Biaya/Hari
(Rp)
Jumlah Hari Kerja
Jumlah
(Rp)
1.
Karyawan
1 orang
20.000
25 hari
500.000

Total



500.000





Asumsi laba perbulan Distro Sport  “ SATRIA SHOP  :
No
Uraian
D
K
saldo
1
Biaya Tetap

58.350
(58.350)
2
Biaya Bahan Pembantu

150.000
(208.350)
3
Laba Kotor
10.080.000

9.871.650
4
Biaya Operasional

765.000
9.106.650
5
Biaya Gaji dan Upah

500.000
8.606.650
Total
8.606.650


III. METODE PELAKSANAAN USAHA
pelaksanaan kegiatan di lakukan di outlet Distro Sport  “ SATRIA SHOP”, distributror di berbagai daerah dan melalui media On line.
Distro Sport  “ SATRIA SHOP”merupakan unit usaha yang merupakan usaha terpadu yang di kelola di suatu tempat di lokasi yang strategis adapun proses pelaksanaan usaha :
1. Melanjutkan pemasaraan yang sudah di kelola sangat baik di media on line
2. Memulai memsarkan produk di outlet distro sport satria shop
3. Memberikan keutamaan penjualan distributor di berbagai daerah dengan ketentuan selisih dengan harga penjualan yang langsung berbelanja di outlet distro sport satria shop
4. Penjualan bisa melaui media langsung berbelanja di outlet atau pun bisa melalui on line shop dengan menggunakan jasa pengiriman barang guna menjangkau konsumen yang berada di luar lampung.


IV. JADWAL KEGIATAN

No


Kegiatan

Bulan ke-1

Bulan ke-2

Bulan ke-3

Bulan ke-N (12)

1

Pembelian peralatan dan produk

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

2

Promosi dan Pemasaran

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 







































LAMPIRAN








Posting Komentar

3 Komentar

Makalula Networks mengatakan…
Kami Membuka Peluang Usaha Pakaian yang sangat menguntungkan  Peluang Usaha Pakaian
aplikasi android mengatakan…
pembahasannya sangat lengkap gan, banyak membantu pembaca dalam menambah wawasannya seputar bisnis olahraga, terimakasih..
Software Kasir Android